Kami Bangga Menyajikan…

Cemilan khas Indonesia yang lezat dan terjangkau untuk semua kalangan

Outlet Penjualan
Order per Bulan
Enak & Istimewa

Sekapur Sirih

Kuliner Arty berdiri sejak tahun 2019, outlet pertama kali dibuka di Jakarta Selatan, dan berkembang pesat lebih dari 50 outlet yang tersebar di Jabodetabek dan Bandung baik outlet mandiri ataupun outlet dengan kemitraan.

Terkenal dengan kelezatannya, Kuliner Arty menyediakan berbagai jenis pisang goreng. Kamu bisa memilih yang sesuai dengan selera mu, antara Pisang Goreng Tanduk, Pisang Molen Jumbo, Sukun atau kudapan tradisional lainnya.

Untuk mendapatkannya juga sangat mudah, Kamu bisa memesan secara online.

Kuliner Arty melayani pembelian daring melalui layanan aplikasi pesan antar Go Food dan Grab Food pilih saja Pisang Goreng Tanduk Sukun Arty dan Pisang Goreng Tanduk Sukun Kemang atau bisa juga mengunjungi situs di https://kulinerarty.com/order/ untuk melakukan pemesanan.

Jadi, enggak perlu tunggu lama-lama. Segera jadikan momen kamu waktu ngopi atau ngeteh semakin spesial dengan Kuliner Arty.

Minum teh atau kopi akan terasa makin nikmat kalau didampingi kudapan pisang goreng terlezat.

Peluang Usaha!!

Kesempatan Bisnis

Pisang Goreng Tanduk & Sukun Arty

GRATIS tanpa biaya franchise ataupun biaya administrasi lainnya.

Potensi keuntungan setiap bulannya dan semua bahan akan kami pasok dari sentral usaha kami.

Aplikasi jualan online akan disiapkan, dilatih dan dibimbing oleh tim kami dan kamu tinggal jualan aja.

Tertarik? yuk WA atau klik tombol dibawah ya!

Nikmati

Berbagai Produk Terlaris Kami

Produk cemilan kami selalu pas disajikan dalam berbagai kesempatan, kapanpun dan dimanapun. Bersama keluarga, teman, ataupun meeting dikantor, kehadiran kami akan selalu membuat orang didekat anda tersenyum.

Outlet

Penjualan

Produk-produk kami jual secara offline (datang langsung ke outlet) maupun melalui online (pesan antar) dan sangat mudah ditemukan di aplikasi Grabfood, Gofood, Shopee Food dan Traveloka Food.

Senin – Minggu : 8:00 – 21:00 WIB